Sabtu, 24 September 2011

biji kopi

kami jual biji kopi robusta yang sudah di makan bingatang luwak, atau yang biasa di sebut kopi luwak, untuk pemesanan kopi luwak kunjungi tautan berikut ini pajarbulan.blogspot.com kami adalah petani kopi di pagaralam sumatra selatan, daerah penghasil biji kopi terbesar di indonesia
Kopi luwak kami adalah kopi luwak alam yang di kumpulkan di perkebunan kopi milik rakyat di daerah kami, karna petani di sini menanam kopi robusta maka setiap musim panen sangat banyak di temukan kopi luwak, apalagi di kebun kopi yang di lereng bukit di mana masih banyak tempat binatang luwak bersembunyi,
harga kopi luwak kami untuk yang masih berupa kotoran binatang luwak hanya duaratus duapuluh limaribu rupiah per kilogram,
Harga kopi luwak yang sudah berupa biji kopi kering yang sudah di bersihkan sehingga siap untuk di sangrai tigaratus duapuluh limaribu perkilogram,
Harga kopiluwak yang sudah di sangrai belum di giling tigaratus limapuluh ribu rupiah per kilogram,
Harga kopi luwak bubuk yang siap seduh tigaratus tujuhpuluh limaribu per kilogram,

Pengolahan kopi luwak.
Kopi luwak kami di olah secara tradisional, di jemur di halaman terbuka setelah kering di tumbuk menggunakan lumpang yang terbuat dari kayu, setelah menjadi biji kopi yang bersih di cuci dengan air sumur sampai air cucian terlihat bening, lalu di masukan ke dalam saringan supaya airnya menetes,
Sambil menunggu air cucian menetes semuanya kami menyalakan api dengan kayu bakar, berikut nya di panaskan wajan yang terbuat dari besi, lalu kopi luwak di masukan ke dalam wajan tersebut sambil terus di aduk-aduk sampai kopi luwak matang sempurna, atau dengan ciri keluar aroma khas kopi,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar